Signature Email

 

    Nama Kelompok :
1. Jemita Tarigan (7101422036)
2. Desya Risti Riyani (7101422069)
3. Desi Samin (7101422160)
4. Angga Dwi Ardianto (7101422190)
5. Weny Yunita Pangesty (7101422284)
6. Inarotul Caturmufidarini (7101422287)
7. Daiva Kirana Paramesti (7101422291)

    Signature dalam email adalah bagian terakhir dari pesan email yang berisi informasi tambahan tentang pengirim. Ini biasanya mencakup nama lengkap, posisi atau jabatan, informasi kontak seperti alamat email dan nomor telepon, serta kadang-kadang informasi tambahan seperti perusahaan atau situs web. Tujuan dari signature adalah untuk memberikan identitas yang jelas kepada penerima email dan untuk memberikan cara mudah bagi mereka untuk menghubungi pengirim jika perlu. Beberapa orang juga menyertakan kutipan atau slogan pribadi dalam signature mereka untuk menambah sentuhan personal atau profesional.

    Adapun langkah-langkah dalam membuat signature secara otomatis di email yaitu:
1. Buka setelan gmail dan pilih " see all setting" 2. Scroll ke bawah dan temukan "signature" 3. Klik "+ Creat New" dan masukkan nama signature 4. Tulis informasi yang ingin ditampilkan 5. Ubah setelah signature deafults dan Save Changes 6. Untuk menampilkannya di email yaitu "insert signature" di email yang ingin diberi signature.

Gambar 1 
Contoh Signature (Brilliant Furniture Semarang)




Contoh Signature (Sweet and Spicy Resto)



Komentar